Selasa, 21 Oktober 2014

Android Kit-Kat Dual SIM, Harga samsung Galaxy V Satu jutaan

Harga samsung Galaxy V

Harga samsung Galaxy V TerbaruSeptember kemaren samsung telah meresmikan produk terbarunya untuk kalangan menengah kebawah, samsung Galaxy V yang sudah dibekali dengan OS Android Kit-Kat v4.4.2. Harga samsung Galaxy V dibandrol dengan harga kisaran satu jutaan, harga yang terjangkau sebanding dengan spesifikasi yang diusungnya pun juga masih standart ponsel low entry.
Ponsel Android low entry terbaru samsung ini memiliki fitur Dual Sim yang tertanda pada body depan dengan adanya label DUOS. Untuk bodynya masih sama dengan smartphone low entry lainnya yang melengkung pada sisi sudutnya. Samsung Galaxy V diresmikan dengan 2 varian warna yaitu hitam dan putih.
Sedangkan spesifikasi Samsung Galaxy V juga tidak jauh dari smartphone low entry lainnya. Mau tau spesifikasi serta Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy V? Berikut sedikit pemaparan Spesifikasi dan Harga samsung Galaxy V.


Android Kit-Kat Dual SIM, Harga samsung Galaxy V Satu jutaan

Kelebihan samsung Galaxy V, pada OS yang dipasangkan padanya, samsung Galaxy V berjalan diatas OS Android terbaru yakni android 4.4.2 KitKat, yang memiliki tampilan lebih bening, kompatible, dan juga lebih menghemat baterai.

Kemudian pada bagian layar yang dibekalkan, bentang 4.0 inch beresolusi FWVGA 854 x 480 pixels serta kerapatan ~245 pixels, dapat menampilakn varian 16 juta warna. Serta disokong pengolah grafis GPU mali-400MP yang menjadikan tampilan lebih bening pada layar smartphone android kit-kat samsung murah ini.

Kekurangan samsung Galaxy V, pada bidang pemacu kecepatannya, Samsung Galaxy V ini masih dibekali Single Core Cortex-A7 untuk processornya yang berkecepatan 1,2 GHz. Disokong dengan  RAM yang masih sebesar 512 MB. Spesifikasi bidang pacu yang lebih rendah dibandingkan ponsel pintar rentang harganya setara Harga samsung Galaxy V.

Selanjutnya kekurangan samsung Galaxy V terlihat mencolok pada fitur fotographinya, dimana tidak adanya kamera depan / second kamera pada ponsel low entry samsung terbaru ini. Samsung Galaxy V hanya dibekalkan kamera utama beresolusi 3.15 MP dengan LED Flash yang dapat merekam video 720p@30fps. Fitur yang tidak sebanding dengan Harga samsung galaxy V.


Sementara untuk fitur lainnya samsung Galaxy V, terdapat memory internal yang berkapasitas 4GB. Kapasitas simpan yang minim apalagi dengan dipakainya setengah dari kapasitas untuk menyimpan aplikasi bawaan dan OS dari samsung Galaxy V. Untuk memperluas kapasitas penyimpanan tersedia slot memory MicroSD upto 32 GB.

Spesifikasi Samsung Galaxy V


  Layar 4.0inch TFT Capacitive Touchscreen
  Resolusi 480 x 800 Pixel, 16jt Warna
  OS Android v4.4 KitKat
  RAM 512 MB
  Processor : Single Core 1.2 GHz Cortex-A7
  GPU /  Pengolah Grafis : Mali-400
  Memori Internal : 4 GB
  Memori Eksternal : Micro SD upto 32GB
  Kamera 3.15MP, Fixedfokus, LED Flash
  Video : VGA Video (720p)
  Dual SIM GSM / GSM
  Jaringan GPRS, EDGE 3G, HSDPA 21 Mbps, HSUPA 5.76 Mbps
  Wi-Fi 802.11, GPS, Bluetooth 4.0
  Wi-Fi hotspot, MicroUsb V2.0
  Baterai : Li-Ion 1500 mAh battery
  Talktime : 10 hours


Harga Samsung Galaxy V


Samsung Galaxy V telah resmi di pasaran indonesia dengan Harga Samsung Galaxy V yang dibandrol pihak samsung sekitar Rp. 1.200.000, tidak jauh berbeda dengan Harga Samsung Galaxy V di Vietnam yang menjadi pasaran pertama peresmian Samsung Galaxy V ini yaitu  sekitar $ 108.

Harga terjangkau untuk ponsel pabrikan samsung, tentunya sebanding dengan spesifikasi masih standart ponsel low entry. Demikian artikel seputar Spesifikasi dan harga Samsung Galaxy V ponsel low entry dengan OS Android Kit-kat 4.4 terbaru dari samsung dengan harga terjangkau. Semoga bermanfaat dan terimakasih telah membaca.J


Baca Juga �Kelebihan dan Kelemahan Samsung Galaxy V, Smartphone murah Android kit-kat�http://oketekno.com/12952/kelebihan-dan-kelemahan-samsung-galaxy-v-dengan-layar-40-inchi-lihat-disini.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar